Brigadir Rahman gotong royong bersama warga.

Tribratanews Polres Kotabaru – Membaur dengan warga binaan di Desa binaanya masing-masing dengan melakukan kegiatan gotong royong merupakan metode pendekatan yang dilakukan Bhabinkamtibmas untuk dekat dengan Masyarakat.agar lebih akrab dan humanis antara warga dan bhabinkamtibmas.

Brigadir Rahman dalam kesempatan kali ini melaksanakan kegiatan gotong royong didesa binaanya bersama warga
Disamping membantu masyarakat yang melaksankan kerja bakti dan menjadi contoh atau teladan yang baik bagi masyarakat para personil Bhabinkamtibmas senantiasa menyampaikan pesan-pesan Kamtibmas kepada warga binaanya.

Kapolsek klp selatan Iptu Yacob Sihasale. SE.M.Hum. ditempat terpisah mengatakan” Anggota yang mengemban fungsi Bhabinkamtibmas harus selalu hadir di tengah-tengah masyarakat didesa binaanya apalagi ada kegiatan masyarakat walaupun di hari Minggu atau hari libur karena itu sebagai bentuk pengabdian dan kepedulian sebagai anggota Polri” ujar beliau.

seperti yang dilakukan Brigadir Rahman saya apresiasi dan saya harap kegiatan seperti ini dipertahankan dan klo bisa lebih ditingkatkan lagi.karna kegiatan kegiatan seperti ini bisa mengangkat citra polri dimata masyarakat.ungkap kapolsek klp selatan.Iptu Yacob Sihasale. SE.M.Hum

Penulis : opr klp selatan
Publish : humas klp selatan

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *