Home » KELUMPANG HILIR

KELUMPANG HILIR

Wujud Kepedulian Polri Polsek Kelumpang Hilir Berbagi dengan Warga Kurang Mampu

kotabaru.kalsel.polri.go.id – Dipimpin langsung Kapolsek Iptu Marjoko, SE, Polsek Kelumpang Hilir sambangi warga di desa Tegal Rejo. Rabu (24/8/2022) Sembari sambang, Kapolsek memberikan sejumlah bantuan bahan kebutuhan pokok kepada warga yang kurang mampu. Iptu Marjoko bilang, sudah menjadi kewajiban untuk membantu sesama terlebih bagi mereka yang memang mebutuhkan uluran tangan “Semoga kegiatan berbagi ini dapat terus kita laksanakan dengan harapan ...

Read More »

Dukung Kemajuan Pariwisata Kotabaru, Kapolsek Kelumpang Hilir Hadiri Syukuran HUT ke-2 Goa Lowo

kotabaru.kalsel.polri.go.id – Kapolsek Kelumpang Hilir Polres Kotabaru, Iptu Marjoko, SE menghadiri kegiatan syukuran Hari Ulang Tahun (HUT) Ke-2 Objek Wisata Goa Lowo di desa Tegal Rejo, Kecamatan Kelumpang Hilir, Kabupaten Kotabaru. Selasa (23/8/2022) Kehadiran Kapolsek Kelumpang Hilir, selain memimpin pengamanan kegiatan, juga sebagai bentuk dukungan Polri kepada stakeholder terkait dalam meningkatkan potensi wisata di Kabupaten Kotabaru khususnya Kecamatan Kelumpang Hilir. ...

Read More »

Kapolsek Bersama Anggotanya Dampingi Penyidik Kejaksaan Kotabaru Geledah Dan Segel Kantor Desa

Kotabaru Tribrata News –  Tim Penyidik dari Kejaksaan Negeri Kotabaru, Rabu, (24/02/2021) melakukan kegiatan upaya paksa di kantor Desa Tegalrejo, Kecamatan Kelumpang Hilir Kabupaten Kotabaru Kegiatan upaya paksa tersebut adalah melakukan penggeledahan dan penyegelan terhadap kantor Desa Tegalrejo Tim Penyidik Kejaksaan Kotabaru yang datang melakukan upaya paksa dikantor desa Tegalrejo sebanyak enam orang dipimpin oleh Kasi Pidsus bapak Armaien Ramdhani, ...

Read More »

Pria Ini Ditangkap Polisi Saat Menyimpan Peluru Kaliber 5,56 Dalam Tas

Tribrata News Polres Kotabaru, – Seorang pria, Drt, 42, ditangkap jajaran kepolisian Polsek Kelumpang Hilir setelah kedapatan menyimpan barang yang diduga bahan peledak, Selasa, (16/02/2021) Saat ditangkap, polisi menemukan sebanyak 2 butir peluru kaliber 5,56 di dalam tas selempang Drt, di mana peluru tersebut merupakan peluru tajam aktif. Dari penelusuran TB News diperoleh informasi penemuan peluru ini bermula adanya informasi ...

Read More »

Polsek Kelumpang Hilir Ringkus Penjual Dan Kurir Sabu

  kotabaru.kalsel.polri.go.id – Polisi berhasil menangkap penjual sabu-sabu berinisial SK alias I dan kurirnya  berinisial AY dan M di salah satu rumah kontrakan SK di RT 18 desa Tegalrejo Kecamatan Kelumpang Hilir Kabupaten Kotabaru, Kamis (11/2/2021) Dari penangkapan SK alias I,  AY dan M itu,, polisi menyita barang bukti sabu-sabu sebarat 1,09 gram,  dua buah hand phone, satu buah timbangan ...

Read More »

Kapolsek Kelumpang Hilir Tetap Menghimbau Masyarakat Untuk Tetap Mematuhi Protokol Kesehatan

kotabaru.kalsel.polri.go.id – Pentingnya protokol kesehatan (prokes) kembali diingatkan oleh Kapolsek Kelumpang Hilir Akp Nur Alam, SH, MM kepada masyarakat Kecamatan Kelumpang Hilir,  Rabu (10/2/2021) Ini tak lain sebagai upaya memutus penyebaran Covid-19 yang semakin meluas Karena itu, Kapolsek   terus mengimbau kepada masyarakat bahkan hingga mendatangi tempat-tempat keramaian seperti di pasar, ruang publik, jalan – jalan utama dan rumah makan, serta ...

Read More »

Polsek Kelumpang Hilir dan Koramil 1004-10 / Kelumpang Hilir Berkolaborasi Semprot Tempat Ibadah Dengan Cairan Disenvektan

Polres Kotabaru, Polsek Kelumpang Hilir – Untuk menekan penyebaran covid 19 di wilayah Kecamatan Kelumpang Hilir, Polsek Kelumpang Hilir dan Koramil 1004-10/Kelumpang Hilir berkoloborasi melaksanakan penyemprotan disinfektan disejumlah tempat yang ada di Desa Tegalrejo Kecamatan Kelumpang Hilir, Sabtu (6/2) siang tadi. Penyemprotan ini bertujuan untuk dapat memutus mata rantai Covid-19 yang saat ini masih mewabah. Kapolres Kotabaru Akbp Andi Adnan ...

Read More »

Silaturrahmi Kapolsek dan Tokoh Agama Diwarnai Canda Tawa Di Teras Mesjid

Kapolsek Kelumpamg Hilir Akp Nur Alam, SH, MM terlihat santai saat bersilaturrahmi dengan para tokoh agama desa Tegalrejo Kecamatan Kelumpang Hilir Acara silaturrahmi tersebut dilaksanakan di teras mesjid Jami Al Muhajirin Kecamatan Kelumpang Hilir Kabupaten Kotabaru, Jumat (5/02/21) Yang paling berkesan dari kegiatan silaturrahmi tersebut adalah ketika diwarnai dengan canda tawa saat berdiskusi dan saling memberikan saran dan masukan antara ...

Read More »

Didampingi Kepala PKM Serongga, Kalpolsek Dan Camat Kelumpang Hilir Pantau Pemberian Vaksin Sinovac

Polres Kotabaru, Polsek Kelumpang Hilir, kotabaru.kalsel.polri.go.id – Didampingi ibu dokter Fatma Wijayanti selaku Kepala Pusat Kesehatan Masyarakat (PKM) Serongga, Kapolsek Kelumpang Hilir Akp Nur Alam, SH, MM bersama dengan Camat Kelumpang Hilir Johanuddin, S,Pd, MM meninjau kegiatan pemberian vaksinasi sinovac, Selasa (2/02/21) Vaksinasi tersebut merupakan hari pertama untuk pemberian vaksinasi terhadap tenaga kesehatan khususnya tenaga kesehatan dilingkup PKM Serongga sebanyak ...

Read More »

Penyaluran Vaksin Sinovac Dari Kotabaru Ke Puskesmas Serongga Dikawal Ketat Petugas Gabungan Polres Kotabaru Dan Polsek Jajaran

Polres Kotabaru, kotabaru.kalsel.polri.go.id – Penyaluran vaksin Sinovac dari Gedung Instalasi Farmasi Kabupaten Kotabaru ke Puskesmas Serongga mendapatkan pengawalan ketat oleh gabungan Polres Kotabaru dan Polsek jajaran dengan jumlah seluruh petugas sebanyak 35 personil, Jumat (29/01/21) Vaksin Sinovac tesebut dipusatkan penyimpanannya di Puskesmas Serongga untuk melayani tenaga kesehatan di 11 kecamatan yang ada di zona daratan sebanyak 13 Puskesmas Kabag Ops Polres ...

Read More »