Home » HEADLINE NEWS » Kapolres Kotabaru Pantau Langsung Kotak Suara Pemilu

Kapolres Kotabaru Pantau Langsung Kotak Suara Pemilu

TRIBRATANEWS POLRES KOTABARU - Guna memaksimalkan dan terciptanya situasi yang aman damai dan sejuk dalam pemilu 2019 Polres Kotabaru terus melaksanakan pengecekan. Sabtu (20/04/2019). Kapolres Kotabaru AKBP SUHASTO S.I.K., M.H di dampingi Wakapolres Kotabaru dan Kasat Intel Polres Kotabaru mengecek langsung Kantor Kecamatan Pulau Laut Utara, Gudang Logistik Pemilu, dan Kantor KPU Kotabaru Kapolres menjelaskan kepada petugas pengamanan dalam melaksanakan pengamanan harus tetap siaga menjaga dan mengawal kegiatan Rapat Pleno rekapitulasi sampai selesai. "Pengamanan kotak suara semaksimal mungkin selalu cek secara berkala dan…

Review Overview

User Rating: 4.3 ( 2 votes)
Tribratanews Polres Kotabaru

Kapolres Kotabaru AKBP SUHASTO S.I.K., M.H Cek Kantor PPK Kecamatan Pulau Laut Utara

TRIBRATANEWS POLRES KOTABARU – Guna memaksimalkan dan terciptanya situasi yang aman damai dan sejuk dalam pemilu 2019 Polres Kotabaru terus melaksanakan pengecekan. Sabtu (20/04/2019).

Kapolres Kotabaru AKBP SUHASTO S.I.K., M.H di dampingi Wakapolres Kotabaru dan Kasat Intel Polres Kotabaru mengecek langsung Kantor Kecamatan Pulau Laut Utara, Gudang Logistik Pemilu, dan Kantor KPU Kotabaru

Kapolres menjelaskan kepada petugas pengamanan dalam melaksanakan pengamanan harus tetap siaga menjaga dan mengawal kegiatan Rapat Pleno rekapitulasi sampai selesai.

“Pengamanan kotak suara semaksimal mungkin selalu cek secara berkala dan pastikan semua kotak ada dalam gudang jika sudah melaksanakan rapat Pleno.” Ucap Kapolres.

Penulis : Humas Polres Kotabaru

Editor : Arief

Publish : Humas Polres Kotabaru

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

*

x

Check Also

Jum’at Berkah Kapolres Kotabaru Bagikan 100 Nasi Bungkus Gratis

kotabaru.kalsel.polri.go.id – Dalam rangka program “SAIJAAN PRESISI ” 100 hari kerja Kapolres Kotabaru Akbp Dr. ...

Ngaku ke Petugas Isi Tasnya Hanya Nasi, Ternyata Pria Ini Menyembunyikan Senpi

kotabaru.kalsel.polri.go.id – Awalnya ngaku isi tas nya hanya nasi, ternyata pria inisial TR (48) asal ...

Kurang dari 1×24 Jam, Polres Kotabaru Berhasil Tangkap 5 Pengedar Sabu

kotabaru.kalsel.polri.go.id – Kurang dari 1×24 jam, Unit Opsnal Sat Resnarkoba bersama Macan Bamega Polres Kotabaru ...

%d blogger menyukai ini: