Polisi Sahabat Masyarakat, Ini Yang Dilakukan Satuan Intelkam Polres Kotabaru

Tribratanews Polres Kotabaru
Polisi Sahabat Masyrakat,Ini yang di lakukan Satuan Intelkam Polres Kotabaru

TRIBRATANEWS POLRES KOTABARU – Satuan Intelkam Polres Kotabaru,Sabtu (09-03-2019) Tukang Becak adalah Profesi unik yang keberadaan nya hanya ada di indonesia Meskipun di zaman yang serba canggih ini,mereka masih bisa bertahan dan masih menjadi salah satu angkutan umum yang di minati oleh masyarakat indonesia.

Dalam kesempatan ini Aipda Roni savitri anggota Satuan Intelkam Polres Kotabaru bertemu dan mewawancari orang sebaik Pak Hasan. Beliau adalah seorang yang bertanggung jawab , beliau tidak pernah mengenal kata lelah demi bisa pulang membawa uang untuk anak-anak nya.

Disaat Aipda Roni savitri melakukan wawancara ini , cuaca cukup panas untuk aktivitas di luar ruangan .namun inilah pak hassan beliau tetap berkerja sepertinya trik panas matahari yang begitu panas adalah hal yang sudah terlalu biasa bagi beliau

Bekerja sebagai Tukang Becak bukan lah hal yang mudah dan bukan lah pekerjaan yang membanggakan. Penghasilan dari pekerjaan ini hanya cukup untuk biaya hidup sehari-hari “katanya” Polres Kotabaru Polda Kalimantan Selatan

Penulis : Yandi Salehin

Editor : Arief

Publish : Jefri pratama

Sumber Berita : Satuan Intelkam Polres Kotabaru

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *