Home » KELUMPANG BARAT » Stop berita Hoax, Anggota Polsek Kelumpang Barat datangi SMAN 1 Batang Kulur.

Stop berita Hoax, Anggota Polsek Kelumpang Barat datangi SMAN 1 Batang Kulur.

TRIBRATANEWS POLRES KOTABARU - SMAN 1 Kelumpang Barat didatangi Polisi Berseragam, Kamis (31/01/2019). Kedatangan Anggota Polsek Kelumpang Barat tersebut bertujuan untuk Sosialisasi Tentang Berita Hoak serta Memotivasi Murid agar Bijak dalam penggunaan Hanphone dan Media Sosial. Kunjungan sekolah disambut baik oleh Drs. RUDI SATRIYO.M.Pd. Kepala Sekolah SMAN 1 BATANGKULUR. "Saya yakin, siswa-siswi ini masing-masingnya setiap hari menggunakan android di tangannya. Jika hanya digunakan untuk main games dan membuat serta membaca status di media sosial, hanya buang-buang waktu saja. Daripada seperti itu, lebih baik membaca berita di media online, sehingga bertambah ilmu pengetahuan "paparnya. "Saat ini banyak anak-anak yang lebih suka…

Review Overview

User Rating: Be the first one !

TRIBRATANEWS POLRES KOTABARU – SMAN 1 Kelumpang Barat didatangi Polisi Berseragam, Kamis (31/01/2019). Kedatangan Anggota Polsek Kelumpang Barat tersebut bertujuan untuk Sosialisasi Tentang Berita Hoak serta Memotivasi Murid agar Bijak dalam penggunaan Hanphone dan Media Sosial.

Kunjungan sekolah disambut baik oleh Drs. RUDI SATRIYO.M.Pd. Kepala Sekolah SMAN 1 BATANGKULUR.

“Saya yakin, siswa-siswi ini masing-masingnya setiap hari menggunakan android di tangannya. Jika hanya digunakan untuk main games dan membuat serta membaca status di media sosial, hanya buang-buang waktu saja. Daripada seperti itu, lebih baik membaca berita di media online, sehingga bertambah ilmu pengetahuan “paparnya.

“Saat ini banyak anak-anak yang lebih suka main games dan media sosial dibandingkan membaca, padahal dengan membaca mereka bisa mendapatkan informasi yang bermanfaat. jangan sampai dengan seiring kemajuan teknologi ini dimanfaatkan dengan hal2 yang bersifat negatif. contohnya menyebarkan berita yang belum tentu kebenarannya als HOAX ” bilang BRIPKA HADI PURWANTO Bhabhin Desa Bungkukkan.

Berbijaklah dalam menggunakan media sosial dan menyebarkan berita2 yang kurang pantas di baca dan dilihat. salah-salah kita terkena Undang-undang ITE.

Penulis : Opt Polsek Kelumpang Barat

Publish : Humas Polres Kotabaru

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

*

x

Check Also

Berkah Masyarakat dalam rangka HUT BHAYANGKARA Ke-73 di Kelumpang Barat

TRIBRATANEWS POLRES KOTABARU – Hari Ulang Tahun (HUT) Bhayangkara ke-73 Polri 2019 membawa berkah bagi ...

Bagikan Takjil Guna Meningkatkan Silaturrahmi Antar Sesama Muslim

TRIBRATA NEWS POLRES KOTABARU – Polsek Kelumpang Barat membagikan takjil kepada warga muslim yang sedang ...

Sosialisasi Program PKH dari Dinas Sosial Kotabaru didampingi Kapolsek Kelumpang Barat

TRIBRATA NEWS POLRES KOTABARU –Bertempat di Aula Kecamatan Kelumpang Barat, Pendamping Penerima Keluarga Harapan (PKH) ...

%d blogger menyukai ini: